Dandim 0828/Sampang dan Kapolres Hadiri Vidcon Bersama Panglima TNI Beserta Kapolri di Ponpes Darunnajah

    Dandim 0828/Sampang dan Kapolres Hadiri Vidcon Bersama Panglima TNI Beserta Kapolri di Ponpes Darunnajah

    SAMPANG - Bertempat di Ponpes Darujannah Desa Panyepen Kec. Jengik Kab. Sampang telah dilaksanakan Vidcon bersama Panglima TNI dan Kapolri dalam rangka mengecek giat Serbuan Vaksinasi di Pondok pesantren secara serentak di Jajaran Kodam V/Brawijaya.

    Bersama hadir langsung dalam giat vidcon Letkol Arm Mulya Yaser Kalsum S.E., M.Si Dandim 0828/Sampang AKBP Abdul Hafidz S.I.K, M.S.I Kapolres Sampang, Forkopimcam Jrengik, KH. Fahmi Pengasuh Ponpes Darunnajahtim tenaga kesehatan puskesmas kec. Jrengik serta Santriwan Santriwati.

    Dalam kegiatan vidcon bersama Panglima TNI dan Kapolri dalam rangka mengecek giat Serbuan Vaksinasi ke Pondok pesantren secara serentak di Jajaran Kodam V/Brawijaya.

    Penyampaian Panglima TNI melalui Vidcon seluruh jajaran "Mengucapkan banyak terima kasih atas terselenggaranya kegiatan Vaksinasi di wilayah yg bertujuan meningkatkan kekebalan imunitas guna memutus mata rantai penyebaran Covid 19, untuk masing masing sasaran jika terdapat kekurangan vaksin bisa dilaporkan secara berjenjang dan akan di dukung Semoga santri yang ada di Jatim bisa tervaksin semua.

    Dalam pelaksanaan kegiatan seluruh para Satriwan dan Santriwati tetap patuh  menerapkan disiplin protokol kesehatan.

    Tak luput Bapak Kapolri menyampaikan Salam untuk semua santri yang ada di Ponpes terimakasih kegiatan ini dapat berjalan dengan tertib dan lancar semua santri menggunakan masker.

    Giat Vidcon bersama Marsekal TNI Hadi Tjahjanto (Panglima TNI) dan Jendral Pol Listyo Sigit Prabowo dalam rangka mengecek dan menyapa secara langsung kepada para Santri dan Santriwati di Pondok pesantren Jajaran Kodam V/Brawijaya.

    Letkol Arm Mulya Yaser Kalsum S.E. M.Si (Dandim 0828/Sampang) dalam pelaksanaan kegiatan Vaksinasi memberikan bantuan 100 paket sembako berupa beras @5Kg dan masker sejumlah 500 kotak kepada pengasuh PP. Darunnajah Desa Panyepen Kec. Jengik Kab. Sampang. (Pendim/Jon)

    SAMPANG
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Koramil Pasongsongan Kawal Pemindahan Pasien...

    Artikel Berikutnya

    Dandim Surabaya Timur Pantau Langsung Kegiatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Batuud Koramil Mantup Bersama Warga Gotong Royong Dalam Pemadatan Jalan
    Kodim 0812/Lamongan Gelar Sosialisasi Media Desa untuk Meningkatkan Keterlibatan Masyarakat
    Turunkan Stunting, Babinsa Gubeng Bersama Tiga Pilar Salurkan Paket Sembako
    Dukung Penanggulangan Stunting, Babinsa Bersama Tiga Pilar Salurkan Bantuan Sembako
    Minimalisir Risiko Banjir, Babinsa Koramil Sukolilo Lakukan Pemantauan Rumah Pompa

    Ikuti Kami